KEMENTERIAN SEKRETARIAT NEGARA RI

SEKRETARIAT WAKIL PRESIDEN

Yayasan Hadji Kalla

Yayasan Hadji Kalla

Yayasan Hadji Kalla telah melakukan program pencegahan stunting sejak 2019 di Kabupaten Maros dan pada tahun 2020 – 2021 telah disiapkan rencana program serupa dengan target wilayah penerima manfaat secara bertahap pada 11 (sebelas) kabupaten lokus stunting di Sulawesi Selatan yaitu: Selayar, Jeneponto, Takalar, Gowa, Sinjai, Pangkep, Bone, Pinrang, Enrekang, Tana Toraja dan Toraja Utara.

Program yang sudah dan akan Kembali dilaksanakan adalah: pelatihan pemanfaatan dan pengolahan bahan-bahan baku lokal menjadi makanan tambahan bergizi seimbang untuk balita, ibu hamil dan remaja puteri dalam rangka cegah stunting atau anak lahir dengan kondisi gizi buruk sehingga berakibat gagal tumbuh dengan optimal.

BAGIKAN

Baca Juga

Link Terkait